Sering Mati Lampu? Sediakan Genset
tanggal post : 04 June 2015
Listrik adalah sumber energi yang sangat diperlukan oleh masyarakat. Bahkan mengkonsumsi listrik sudah menjadi kebutuhan pokok dari semua orang. Tidak terbayangkan jika kita hidup tanpa menggunakan listrik. Serasa hidup dizaman batu bukan? hehehehe..., pasti anda akan merasa susah jika kita tidak menggunakan listrik.
Tapi seringnya pemadaman listrik pasti membuat kita jengkel bukan. Apalagi dizaman yang serba canggih ini kita tidak pernah lepas dari yang namanya listrik. Mau ngecas HP, ngidupkan komputer, nonton TV ataupun kegiatan usaha anda dirumah maupun dikantor semuanya membutuhkan listrik.
Siapkah kita jika sewaktu-waktu aliran listrik disekitar kita padam begitu saja ? Tentunya tidak bukan. Apalagi bagi anda yang memiliki usaha seperti usaha warnet, rental komputer dan sebagainya pasti anda tidak menginginkan itu terjadi. Lalu bagaimana kita mengatasi masalah tersebut? Ya..anda harus bijak mengakalinya. Caranya anda harus menyediakan genset untuk berjaga-jaga sewaktu-waktu listrik di sekitar anda mati begitu saja.
Seringnya pemadaman listrik, genset sangatlah dibutuhkan. Kegunaannya yang bisa menggantikan kinerja perusahaan listrik membuat genset banyak dicari oleh semua orang. Lalu kalau tiba-tiba mati lampu, sudahkah siap anda menyediakan genset?
Redaktur : Armansyah @ Danmogot