Budaya Mudik Saat Lebaran
tanggal post : 15 July 2015
Budaya mudik saat lebaran merupakan benih ikatan-batiniah sangat dalam kekeluargaan yang luhur. Budaya mudik dilakukan setiap tahun sekali ini, adalah merupakan proses dari suatu dialektika-budaya yang sudah berjalan sangat lama hingga sekarang. Tradisi yang telah menyatu tanpa batas dengan uniknya dalam masyarakat kita, di dalamnya tertampil suatulukisan kehidupan yang nyata (riil) dari dinamika budaya Indonesia sangat menawan.
Dalam lukisan kehidupan yang nyata itu, dinamikasisasi tradisi mudik penuh dengan pesona kemanusiaan. Lebaran adalah hari raya kemanusiaan. Setiap 1 Syawal seluruh umat Islam saling maaf-memaafkan dan saling mengunjungi, sebab sikap seperti itu memang yang dianjurkan agama. Setiap umat islam pada hari Raya tersebut, sepatutnya tampil sebagai manusia dengan nilai-nilai yang setiap setahun. Ttradisi mudik lebaran yang setiap setahun sekali diiringi d