Teknologi Canggih Menghasilkan Jubah yang Bisa Tembus Pandang


tanggal post : 13 August 2015
Teknologi Canggih Menghasilkan Jubah yang Bisa Tembus Pandang

Isi pulsa.co.id - Seiring berkembangnya zaman, serta majunya teknologi sekarang ini membuat para ilmuan untuk terus ber eksperimen menemukan hal-hal baru di muka bumi ini. Teknologi hologram seperti di film-film sudah tidak lagi menjadi khayalan bagi kita, komputer yg serba canggih, sudah bertebaran dimana-mana. bahkan sekarang ini, ilmuan telah menemukan lagi temuan baru.
 
 
 
    
Meski demikian, itu tetap temuan hebat. Para fisikawan yang membuat jubah baru tersebut mengatakan itu adalah langkah maju untuk mewujudkan jubah tembus pandang yang bisa menyembunyikan seseorang di siang hari terang.
 
Temuan itu dibuat dari material yang disebut metascreen, bahan pita tembaga yang ditempelkan ke sebuah film polycarbonate yang lentur. Potongan tembaga itu hanya setebal 66 mikrometer (66 seperjuta meter), sedangkan film polycarbonate hanya setebal 100 mikrometer, dan keduanya dipadukan dalam pola jaring diagonal.
 
Biasanya, sebuah jubah jadi tembus pandang karena membelokkan sinar ke sekitar sebuah objek sehingga cahaya tidak menyebar atau memantul. 
 
“Keuntungan dari jubah untuk menghilang terhadap teknik-teknik yang ada adalah kenyamanannya, serta mudah dibuat,” kata Alu.
 
Download aplikasi Isipulsa.co.id  dibawah ini, klik gambarnya 
 
Untuk mendaftar jadi agen pulsa klik gambar di bawah ini 
 
 
 
 
Redaktur Reza
 
 

Artikel Terkait

Viewer : 561 User: