Mobil Mainan, Mobil, Mainan Anak
Manfaat Mobil Mainan untuk Anak Dibawah 3 Tahun
tanggal post : 15 September 2017
Mainan anak saat ini sangat beragam, ada yang berupa boneka, robot, pesawat, dan mobil-mobilan. Mobil mainan untuk anak-anak sering menjadi salah satu yang sering dibelikan orang tua untuk anak mereka. Mobil mainan juga merupakan salah satu sarana pendukung proses belajar dalam tumbuh kembang balita, terutama balita dibawah umur tiga tahun. Danmogot.com perusahaan online yang menjual mainan anak-anak ingin menawarkan mobil mainan untuk balita dibawah umur tiga tahun yaitu Mobil Mainan Gliding Car HT 5503.
Jika membeli produk kami Anda akan banyak mendapatkan kegunaan dan manfaat dari mobil mainan ini terutama bagi anak dibawah umur 3 tahun. Berikut manfaat mobil mainan tersebut:
- Gender. Stimulasi permainan beda gender sangat penting ditanamkan semenjak dini. Dengan membedakan jenis permainan sesuai dengan jenis kelamin anak, balita akan belajar mengenai fungsi dan kedudukannya dalam masyarakat. Tentu orangtua tidak menginginkan anak lelakinya tumbuh seperti perempuan ataupun sebaliknya.
- Imajinasi. Bermain mobil-mobilan juga dapat digunakan sebagai sarana untuk mengembangkan imajinasi dan materi pembelajaraan balita seperti bentuk mobil sport, truck pick-up atau berbagai jenis mobil lainnya. Penanaman materi pembelajaran mengenai jenis-jenis mobil sekaligus digunakan untuk mengembangkan imajinasi dan pola pikir balita.
- Penanaman nilai. Bermain polisi-penjahat dimana tugas polisi adalah mengejar penjahat yang kabur menggunakan mobil, bisa dijadikan pembelajaraan dan penanaman nilai sosial bahwa melakukan perbuatan buruk atau melanggar hukum akan membawa konsekuensi logis berupa hukuman dari pihak berwenang.
- Motorik dan parsial. Bermain mobil-mobilan berukuran besar dengan tenaga listrik yang bisa dikendarai bermanfaat untuk melatih kemampuan motorik halus balita ketika akan berbelok, menambah kecepatan ataupun berhenti. Selain melatih dan mengembangkan motorik halus, kemampuan koordinasi antara mata, tangan dan kaki balita juga bisa dilatih.
- Parsial. Kemampuan balita ketika mengendarai mainan mobil-mobilan sambil berbelok, menghindari halangan, berhenti sebelum menabrak halangan ataupun bermanuver, bisa digunakan untuk melatih dan mengembangkan kecerdasan parsial atau kecerdasan ruang.
Berikut Spesifikasi Mobil Mainan Gliding Car HT 5503
- Meluncur
- Beban max. 30 kg
- Kualitas tinggi
- Desain Menarik
- Aman untuk anak dibawah umur 3 tahun
- Harga Rp 360.000
Jadi jika ingin membeli Mobil Mainan Gliding Car HT 5503 secara langsung (offline) Anda bisa datang langsung Ke Kantor Pusat Danmogot.com di Jl.Padang Golf, Komp. CBD Polonia BLOK DD No.48-51A Medan.
Untuk pembelian secara Online dan melihat parsel lainnya Anda bisa kunjungi Website kami di www.danmogot.com
Lalu untuk informasi lebih lanjut Hubungi Costumer Service kami di 0823 63 633 633