Jenis dan fungsi Stetoskop
tanggal post : 03 September 2015
dilelang.id Stetoskop dalam bahasa Yunani: stethos,artinya dada dan skopeein artinya memeriksa.maka Stetoskop adalah sebuah alat medis akustik untuk memeriksa suara dalam tubuh. Stetoskop banyak digunakan untuk mendengar suara jantung dan pernapasan, meskipun dia juga digunakan untuk mendengar intestine dan aliran darah dalam arteri dan "vein".
Ketika kita sakit dan diperiksa ke dokter kemudian dokter dengan menggunakan Stetoskop yang menggantung di leher dan menempatkan ujung datar dingin stetoskop pada bagian tubuh kita dan kita mungkin tidak tahu apa yang didengarkan dokter tersebut pada tubuh kita.
Seorang dokter profesional yang terlatih menggunakan stetoskop bisa mengetahui kondisi kesehatan pasien hanya dengan mendengarkan suara jantung, paru-paru, perut, maupun organ-organ lain. mengindikasikan apakah fungsi organ tubuh pasien normal atau abnormal.
Jenis Stetoskop
Stetoskop akustik.
Bagian penangkap suaranya biasanya terdiri dari dua sisi yang dapat diletakkan pada badan pasien untuk memperjelas suara, Kelemahan stetoskop akustik adalah tingkatan suara sangat rendah, sehingga sulit dalam diagnosis mungkin harus dokter yang professional yang bisa menggunakan alat ini.
Stetoskop elektronik.
Dengan Stetoskop elektronik, gelombang suara diperkuat dan suara yang tidak diharapkan ditapis sehingga akan dihasilkan suara yang lebih baik untuk diagnosis.
Keuntungan Stetoskop Dapat dengan mudah untuk mendengarkan suara yang dihasilkan oleh jantung, paru-paru dan usus. Setiap fungsi yang abnormal dalam sistem ini dalam tubuh dapat segera terlihat dengan penggunaan yang tepat dari stetoskop.
Kerugian Stetoskop Suara yang terlalu keras berpotensi dapat merusak telinga pendengar. Stetoskop harus selalu dibersihkan karena bersentuhan langsung dengan kulit sehingga dapat menyebarkan kuman dan virus.
Stetoskop Smartphone
Saat ini semakin teknologi tinggi berkembang pesat Stetoskop sudah di design dengan smartphone Data dari sensor penerima secara digital dapat langsung dianalisa.
Fungsi Stetoskop
1. Memeriksa Keadaan Tekanan Darah
2. Memeriksa Keadaan Paru-paru
3. Memeriksa Keadaan Jantung
4. Memeriksa Keadaan Pemeriksaan prenatal
5. Memeriksa Keadaan Gangguan Perut
nah jika anda memiliki buah hati dan anda bisa mewujudkan cita-cita nya menjadi seorang dokter saatnya dari sekarang sebagai motifasi buat hati anda kami merekomendasikan Mainan Anak Dokter – Funny Doctor set (8330 )
Diskripsi
Mainan Anak Dokter
1 set mainan anak dokter-dokteran untuk si kecil, baik untuk merangsang imajinasi anak, untuk perkembangan anak dalam bermain peran
Stetoskop
Spuit
Termometer
Boneka,
Dll