Badan Kegemukan Menandakan Tubuh yang Tidak Sehat dan Bermasalah


tanggal post : 07 September 2015
Badan Kegemukan Menandakan Tubuh yang Tidak Sehat dan Bermasalah

Mengatasi masalah obesitas atau kelebihan berat badan tak cukup hanya dengan pendekatan secara medis. Pola pikir masyarakat mengenai orang bertubuh gemuk dan kurus harus diubah terlebih dahulu.
 
orang yang mengalami penambahan berat badan secara drastis atau perut makin lama makin buncit setelah memiliki pekerjaan, menikah, kemudian punya anak dinilai memiliki uang banyak sehingga hidup makmur dan bahagia. Sementara itu, orang yang tubuhnya kurus dinilai orang yang hidupnya susah dan banyak pikiran.
 
Saat dewasa mereka akan lebih berisiko menderita penyakit jantung, diabetes, dan stroke. Ketiga penyakit tersebut berkaitan erat dengan obesitas. Bahkan, menurut penelitian, obesitas juga bisa memicu kanker.
 
Banyaknya lemak di tubuh dapat menyumbat pembuluh darah sehingga menyebabkan penyakit jantung dan stroke. Timbunan lemak dalam tubuh juga memicu resistensi insulin yang menyebabkan seseorang menjadi diabetes.
Sel lemak menghasilkan substrat yang tidak menguntungkan, Sel lemak membuat metabolisme menjadi tidak normal.
 
Badan gemuk sebenarnya bisa dicegah dengan melakukan pola hidup sehat yang rutin dan harus dilakukan setiap harinya. Dengan Berolahraga yang rutin badan gemuk akan terlihat semakin bila melakukan olahraga rutin jika ingin memiliki tubuh sehat dan tidak kegemukan ataupun gemuk kurang baik.
 
Redaktur Reza / admin /user

Artikel Terkait

Viewer : 415 User: